Pengemudi Mobil Fortuner yang Seruduk Pedah Br Bukit hingga Tewas di Pancur Batu Ditetapkan Tersangka Tapi Belum Di Tahan ‎

REDAKSI MEDAN

- Redaksi

Selasa, 1 Juli 2025 - 15:09 WIB

50151 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDAN
‎Kado Pahit di Hari Bhayangkara ke 79 Purnawirawan Polri Pengemudi Fortuner Yang Seruduk Pejalan Kaki Hingga Tewas Belum Ditahan MeskinDitetapkan Tersangka

‎Pancurbatu – Sosok pengemudi mobil berinisial BP(62) yang merupakan Purnawirawan Polri masih menghirup udara bebas, ditetapkan menjadi tersangka seusai menabrak dan melindas seorang  perempuan pejalan kaki bernama Pedah Br Bukit (61) hingga saat ini belum juga di tahan.

‎Diketahui, BP Purnawirawan Polri merupakan pengemudi mobil Fortuner yang menabrak pejalan kaki, Pedah Br Bukit (61) hingga menewaskan perempuan yang hendak pergi beribadah.

‎Peristiwa nahas itu terjadi di Jalan Jamin Ginting Km 15 Desa Baru, Kecamatan Pancur Batu, tepatnya di seberang Klinik Arapenta, pada Minggu (22/6/2025) malam.

‎Korban Pedah Br Bukit diketahui sempat dilarikan ke Rumah Sakit Adam Malik Medan untuk mendapatkan pertolongan, tetapi nyawanya tak dapat diselamatkan.

‎Polisi menetapkan BP sebagai tersangka. Namun hingga saat ini pengemudi belum ditahan dan masih berkeliaran di daerah Berastagi, tidak dilakukan penahanan Oleh petugas Polsek Pancur Batu maupun Sat Lantas Polrestabes Medan.

‎Hari Bhayangkara ke-79 seharusnya menjadi momentum suka cita, refleksi, dan semangat pelayanan terbaik bagi masyarakat. Namun di Pancur Batu, Sumatera Utara, perayaan ini justru dibayang-bayangi oleh catatan kelam.

‎”Sesuai arahan Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto Hut Ke-78 Bhayangkara: Kita Butuh Polisi Yang Bela Warga Miskin dan Tertindas. ”

‎Untuk itu Kelurga Korban meminta agar kasus ini diusut sampai tuntas. Keluarga meminta pihak kepolisian memproses kasus ini dengan jujur karena kasusnya sudah diketahui publik. Keluarga tidak mau ada yang ditutup-tutupi agar peristiwa ini menjadi terang-benderang.

‎”Kami ingin mendapatkan keadilan yang sebenar-benarnya, jelas duduk perkaranya, jelas pelakunya. Tak perlu ada yang ditutup-tutupi. Bagi kami siapapun pelakunya, mau jajaran (kepolisian) atau bukan, jalankan saja hukum seadil-adilnya dan sejujur-jujurnya,” tandas keluarga korban.(ri)

Berita Terkait

Sistem Sering Gagal, Warga Keluhkan Lambannya Proses Layanan di Kantor BPN Medan
Lapas Narkotika Rumbai Terus Lakukan Razia Sinergis Dengan TNI-Polri
Masyarakat Sayangkan Pemberitaan Tak Berdasar Soal Dugaan Gudang BBM Ilegal
Ka. KPLP Lapas Binjai Beri Sosialisasi dan Lakukan Kontrol Blok Hunian
Desak Keadilan Sengketa Lahan: Ratusan Warga Demo BPN Pekanbaru, Ancam Aksi Lanjutan Jika Tuntutan Diabaikan
Pisah Sambut Kalapas Lapas Kelas IIA Sibolga: Novriadi Serahkan Tugas kepada Tri Purnomo
Kejaksaan Agung Tegas Memburu Tersangka Riza Chalid, Bentuk Unit Khusus Penanganan Kasus Migas!
Kadishub Rohil Mengaku Belum Tahu Tentang Legalitas Angkutan CPO di Teluk Mega ?

Berita Terkait

Kamis, 16 Oktober 2025 - 06:36 WIB

Pagi Penuh Cinta dan Doa: Grup WhatsApp Bergetar, Ucapan Selamat Ulang Tahun Terus Mengalir Buat  Ketua Dede Hadede Lubis

Kamis, 16 Oktober 2025 - 05:39 WIB

Kanwil Ditjenpas Sumut Tegaskan Komitmen Berantas Kejahatan Siber, Dukung Sinergi Lapas Medan dengan Direktorat Siber Polda Sumut

Rabu, 15 Oktober 2025 - 15:34 WIB

Pastikan Pelayanan Prima, Anggota Komisi XIII DPR-RI Bapak Maruli Siahaan Lakukan Kunjungan Spesifik bersama Warga Binaan

Rabu, 15 Oktober 2025 - 12:49 WIB

Lapas Sibolga Gelar Sosialisasi Penegakkan Aturan : TegasTolak Narkoba, HP Ilegal dan Pungli

Rabu, 15 Oktober 2025 - 12:31 WIB

Lapas Pancur Batu Gelar Sosialisasi Pemenuhan Hak Integrasi bagi Warga Binaan Pemasyarakatan

Rabu, 15 Oktober 2025 - 11:04 WIB

Rutan Kelas I Medan Terima Kunjungan Studi Tiru dari Rutan Kelas IIB Tanjung Pura

Rabu, 15 Oktober 2025 - 10:02 WIB

Rahmadi Ungkap Tekanan di Polda Sumut: “Saya Dipaksa Baca Naskah Pengakuan Buatan Kompol DK”

Selasa, 14 Oktober 2025 - 20:47 WIB

PAGI MENYAPA DAN PENYULUHAN KESEHATAN BERSAMA WARGA BINAAN OLEH KALAPAS SIBOLGA DAN PEJABAT STRUKTURAL

Berita Terbaru