Maulid Raya FOSKADJA berjalan sukses, Marzuki Hasyim : ” Program Kita, Foskadja harus memilki Sekretariat sendiri “

SUARA PERUBAHAN

- Redaksi

Selasa, 17 Desember 2024 - 16:05 WIB

50147 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh  – Forum Silaturrahmi dan Komunikasi Alumni Dayah Jeumala Amal (Foskadja) menggelar peringatan Maulid raya  Nabi Muhammad SAW 1446 Hijiriah,Minggu (15/12/24) di Asrama Haji Banda Aceh.

Pada kesempatan ini turut berhadir ayahanda Tgk H Abi Daud Hasbi, Abati DR Jamil Ibrahim dan Ayah Hamdani Ar Direktur Dayah Jeumala A’Mal, unsur Forkopimda, serta tamu lainnya pada maulid raya ini.

Ketua Foskadja Marzuki Hasyim dalam sambutan mengatakan Jeumala Amal telah menjadi pendorong perubahan baik pendidikan, karakter, tingkah laku.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“ Alhamdulillah saat ini Alumni Jeumala Amal telah mengisi banyak posisi publik, mulai dari pengusaha, politik, pemerintahan, perbankan dan juga ada di TNI dan Polri, hari ini sumber daya manusia kita telah menempati tempat tempat penting, bahkan H Fadhullah wakil Gubernur kita terpilih, merupakan alumni Jeumala Amal tahun 199 “kata Marzuki

Dalam sambutan itu Marzuki juga mengharapkan terbentuknya sekretariat permanen untuk Foskadja sendiri.
“kami memohon dukungan saudara alumni yang berhadir serta dari  ayah Hamdani sebagai Direktur Dayah Jeumala Amal dalam proses pembangunan sekretariat tetap Foskadja. Guna dan  tujuan bisa menjadi tempat berteduh para alumni alumni jeumala A’mal sekaligus tempat silaturahmi antar leting nantinya” harap ketua Foskadja.

Sementara Penceramah maulid, Tgk H. Abrar Zym dalam nasehatnya mengatakan tetap jaga tali silahturahmi dan Pentingnya menjaga persaudaraan, seperti yang di contohkan nabi Muhammad saat  bersama para sahabat.

“Hal ini bertujuan agar Alumni Jeumala A’mal dapat mengambil inspirasi dari perjalanan hidup Rasulullah yang sangat menjaga silaturahmi dan persaudaraan sesama umat,” ucapnya.

Pada moment sambutan, Ayah Hamdani Ar , Direktur  Dayah Jeumala Amal dalam paparannya mengharapkan kepada alumni untuk dapat meneladani Rasulullah.

Hamdani Ar mencontohkan bagaimana Rasulullah melaksanakan hijrah yang pada waktu tidak ada kendaraan namun Rasulullah menjelajah perjalanan sampai lebih kurang 500 km dengan jalan kaki mampu dilakukan dengan sukses.

Hamdani mengharapkan alumni Jeumala Amal yang sudah ribuan dengan berbagai jabatan untuk meningkatkan ukhuwah kebersamaan dan kekompakan sehingga timbul kepedulian sesama.(ZUL)

Berita Terkait

Korban Anak Yang Hamil Tidak Ditangani Serius oleh UPTD PPA Kota Banda Aceh
Kapolda Aceh Pimpin Sertijab Dirreskrimsus
Mahasiswa Minta Pj Gubernur Aceh Kembali Ke Pusat
SAPA: Dana CSR Bank Aceh Syariah untuk Rakyat, Bukan untuk Kelompok Tertentu!
PUSDA Apresiasi Kinerja Moncer BNNP Aceh di Bawah Kepemimpinan Brigjen Marzuki Ali Basyah
Membangun Energi Berkelanjutan: PLN UID Aceh Adakan Forum Kolaborasi Multi Stakeholder
Memalukan, Warga Aceh, Indonesia Jadi Umpan Senjata di Negara Malaysia
Ketua DPP FPA : Posisi Azwardi Sebagai Komut Sudah Sesuai Aturan

Berita Terkait

Rabu, 5 Februari 2025 - 22:25 WIB

Warga Pancur Batu Mengaku Dianiaya Oknum Personil Polres Samosir Sewaktu Niat Menjemput Istrinya

Rabu, 29 Januari 2025 - 22:01 WIB

Komandan Resimen Arhanud-2/SSM : Tidak Ada Pencurian, Anggota Saya Yang Dianiaya Kami Masi Menunggu Etikat Baik Dari Pelaku Pengeroyokan

Rabu, 29 Januari 2025 - 20:43 WIB

Diduga Terima Upeti, Polsek Pancur Batu Enggan Menangkap Mesin Judi Tembak Ikan dan Narkoba di Kecamatan Sibolangit

Selasa, 21 Januari 2025 - 02:39 WIB

Galian C Ilegal Dalam Rimbu Kecamatan Kutalimbaru Belum Pernah Ditangkap dan Ditutup

Senin, 20 Januari 2025 - 21:32 WIB

Alasan Mobil Pengangkut Sampah Baru Selesai Diperbaiki Pajak Pancurbatu Kumuh Dan Jorok

Senin, 20 Januari 2025 - 21:24 WIB

Direktur Reserse Narkoba Polda Sumut Atensi Terkait Adanya Perumahan Sabu di Bandar Baru Sibolangit

Rabu, 15 Januari 2025 - 22:04 WIB

Awal Tahun 2025, Kalapas Lubuk Pakam Sangapta Surbakti Salurkan Sembako Dari Menteri Imipas

Rabu, 18 Desember 2024 - 05:51 WIB

Terduga Komplotan Pelaku Pelemparan Bom Molotov Kerumah Wartawan di Pancur Batu Akan Dibacakan Vonis Oleh Majelis Hakim, Kira Kira Divonis Berapa Tahun Ya ??

Berita Terbaru